PUSDEMTANAS LPPM UNS MEMPERINGATI HARI BELA NEGARA DENGAN MENYELENGGARAKAN KEGIATAN LAKECOUSTIK “DEKLARASI PEMILU DAMAI”

SURAKARTA- Dalam rangka memperingati hari bela negara, Pusat Studi Demokrasi dan Ketahanan Nasional (Pusdemtanas) LPPM UNS menyelenggarakan kegiatan Lakecoustik yang mengangkat tema “Deklarasi Pemilu Damai”. Kegiatan ini menghadirkan beberapa rektor perguruan tinggi negeri maupun swasta yang berada di Solo Raya serta seluruh civitas akademika Universitas Sebelas Maret untuk turut serta dalam kegiatan Lakecoustik tahun 2023 ini.

Beberapa rektor yang hadir antara lain Rektor UIN Raden Mas Said Surakarta, Rektor Universitas Islam Batik Surakarta, Rektor ISI Surakarta, Rektor Universitas Duta Bangsa, Rektor Politeknik Indonusa Surakarta, dan Rektor

Kegiatan ini terdiri dari beberapa rangkaian acara yaitu senam pagi dilanjutkan sarapan bersama, deklarasi pemilu damai, penampilan karawitan, dan penampilan musik. Senam pagi diikuti oleh seluruh peserta yang berlangsung kurang lebih dari pukul 06.30 hingga pukul 07.30 WIB. Setelah itu dilanjutkan kegiatan sarapan bersama dengan menu soto. 

Tentang PUSDEMTANAS

Pusat Studi Demokrasi dan Ketahanan Nasional (In English : Center of Democracy and National Resilience) adalah Pusat Studi yang berada dalam naungan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Sebelas Maret, Surakarta

Jurnal SOUVERIGNTY

Most Recent Posts

Pusat Studi Demokrasi dan Ketahanan Nasional (PUSDEMTANAS)

Dibawah naungan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) UNS

LPPM UNS

Category

PUSAT STUDI DEMOKRASI DAN KETAHANAN NASIONAL | LPPM UNS

© 2023-2024 PUSDEMTANAS LPPM UNS. Hak Cipta dilindungi Undang-Undang